Luka Tapi Rindu - Safira Inema


Safira Inema

rindu ingin jumpa
sayang dimana kini kau berada
sudah sekian lama
kau tinggalkan aku tanpa kabar

tak ingatkah kamu
asmara kita mengisahkan cinta
saat sayang sayangnya
tapi kau pergi begitu saja

ingatkah dirimu pernah berjanji
tak akan tinggalkan aku sendiri
dimana, entah dimana, dirimu kini berada
apa di sana kau ingat aku

seperti aku selalu merindukanmu
walau terluka namun masih rindu
rindu ingin jumpa, sayang dimana kini kau berada
sudah sekian lama, kau tinggalkan aku tanpa kabar

tak ingatkah kamu, asmara kita mengisahkan cinta
saat sayang sayangnya, tapi kau pergi begitu saja
ingatkah dirimu pernah berjanji
tak akan tinggalkan aku sendiri

dimana, entah dimana, dirimu kini berada
apa di sana kau ingat aku
seperti aku selalu merindukanmu
dimana, entah dimana, dirimu kini berada

apa di sana kau ingat aku
seperti aku selalu merindukanmu
walau terluka namun masih rindu

available on Telegram t.me/liriklaguok
Related : Luka Tapi Rindu - Safira Inema .